Tuesday, January 11, 2011

Cara membuat file PSU

Untuk mempermudah pekerjaan kita dalam instal dimemory card maka terlebih dahulu kita akan membuat file PSU,file PSU adalah file berextensi PSU yang digunakan untuk instal dimemory card PS2.
Sebenarnya tanpa membuat File PSU ini kita bisa mengcopy satu persatu file didalam memory card,cuma dengan membuat file PSU pekerjaan kita akan lebih simple atau mudah.Karena file PSU dapat berisi beberapa file yang kita butuhkan untuk instal dimemory card,untuk mempastenya dimemory card gunakan PSU paste.
Untuk membuat file PSU kita membutuhkan sebuah software PS2Save Converter,umpamanya kita akan membuat file PSU yang berisi

BOOT.ELF
Launchelf.CNF
Launch2.icn
icon.Sys

Selanjutnya buka PS2Save Converter,tampilan awalnya seperti berikut:

Kemudian drag masuk file file yang dibutuhkan kedalam file name 
Setelah itu klik properties
 Pada tanda merah diatas UNNAMED SAVE kita tulis nama folder yang akan ditempati nantinya di memory card,misal nama foldernya BOOT,kemudian klik OK
 Selanjutnya klik save
Tentukan tempat dimana kita akan menyimpan file PSUnya,pada file name diisi dengan nama file extensinya(nama terserah) dan pada save as type Memory linker *PSU.
Kemudian klik Save
Selesai file dengan extensi PSU siap di copy dimemory Card

0 comments:

Post a Comment