Tuesday, January 11, 2011

Cara membuat cd booting

     Pada tips ini kita akan membuat CD Booting sesuai dengan selera kita,artinya kita akan membuat CD Booting sesuai dengan tujuan file elf yang akan kita booting.umpamanya kita akan membuat cd booting USB Advance elf,HD LOader,SMS atupun file elf lainnya
Umpamanya kita akan membuat CD Booting USB Advance,maka langkah pertama yang harus kita persiapkan adalah file elf dari usbadvance.
Untuk mempermudahnya saya sudah persiapkan file USBAdvane.elf,pren pren bisa download disini.
Cuma gambar skinnya belum dipack dan menu format dari USBAdvance tersebut masih berfungsi.Sedang yang ingin membuat usbadvance dengan menu format yang sudah tidak berfungsi dan gambar skinnya sudah dipak,sehingga ukuran filenya lebih kecil, bisa download disini
     Oke kita lanjutkan membuat instalasi CD Bootingnya,setelah file elfnya sudah siap,kemudian pren download softwarenya yaitu PS2 Iso maker
Buka ps2 isomaker yang telah pre download,tampilan awalnya seperti gambar dibawah ini:

Kemudian atur setting seperti berikut (centang Bootbare CD Erzeugen)sementara yang lain biarkan kosong/tidak dicentang.seperti gambar berikut:



Selanjutnya klik seperti tanda panah diatas dan browse dimana file elfnya disimpan(dalam contoh ini usbadvance.elf).klik open,akan seperti gambar dibawah:




Kemudian klik iso erstellen seoerti gambar diatas,dan akan ada prosespembuatan file isonya:




Setelah itu klik OK,dan file isonya sudah selesai dibikin berada pada folder CD image bersama dengan software PS2 Iso maker tersebut disimpan




Sampai disini pembuatan file isonya sudah selesai,langkah selanjutnya tinggal burning ke CD dengan menggunakan software burning seperti nero atau yang lainnya.


selesai

0 comments:

Post a Comment